Panduan
- Gunakan kata kunci
set
pada bash dengan opsi-v
#!/bin/bash
# Tambahkan set -v pada script
set -v
Contoh
read.sh
#!/bin/bash
# Baris berikut akan membuat bash script menjadi verbose
set -v
echo "Siapa namamu?"
read NAMA
echo "Berapa umurmu? (Dalam Tahun)"
read UMUR
# tampilkan nama
echo "${NAMA}"
# tampilkan umur
echho "${UMUR} Tahun"
# Sapa nama
echo "Halo, ${NAMA}!"
Ketika menjalankan read.sh
[student@debug-bash bash]$ bash read.sh
echo "Siapa namamu?"
Siapa namamu?
read NAMA
Dumbledore <- ini input
echo "Berapa umurmu? (Dalam Tahun)"
Berapa umurmu? (Dalam Tahun)
read UMUR
150 <- ini input
# tampilkan nama
echo "${NAMA}"
Dumbledore
# tampilkan umur
echho "${UMUR} Tahun" <- Ini penyebab error pada script (typo)
read.sh: line 16: echho: command not found <- Ini pesan error ketika menjalankan script
# Sapa nama
echo "Halo, ${NAMA}!"
Halo, Dumbledore!